Rabu, 11 Desember 2013

Manfaat Microsoft Word


A. Memudahkan Menyelesaikan Pekerjaan

Dengan aplikasi ms word kita sangat terbantu untuk menuntaskan  semua pekerjaan tidak bisa dibantah lagi. mulai dari sekedar iseng nulis, hitung tabel, sampai membuat gambar bisa kita lakukan di Ms. Contoh kecil saja, di ms word kita bisa membuat garis dengan beraneka ragam pilihan hanya dengan 1 atau 2 kali klick mouse. Bayangkan bagaimana susahnya kalau anda harus menggunakan penggaris. Pekerjaan anda bisa lama sekali selesainya.

B. Menghemat Waktu
Sudah jelas sekali dengan adanya komputer dalam kasus ini program ms word bisa menghemat waktu. Bayangkan saja jika anda ingin mencetak undangan yang sama dalam jumlah banyak dengan hanya menggunakan mesin ketik. Bisa berhari-hari selesainya. Kalu dengan ms word kita bisa menggunakan copy paste atau mail merge untuk membuat surat massal.

C. Menghemat Kertas
Karena microsoft bisa diedit jika terjadi kesalahan,  hal ini bisa sangat menghemat konsumsi kertas. Hemat kertas berarti juga hemat penebangan hutan pulp kertas yang berarti pula mengurangi penebangan hutan dan membantu mencegah global warming. kalau hal ini saya yakin rekan2 udah pada tahu kan :D
Dan masih banyak lagi manfaat yang bisa kita peroleh dari ms word.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.